LAPORAN PERCOBAAN 1



 Laporan Akhir Percobaan1

1. Tujuan [kembali]

    1. Memahami prinsip kerja UART, SPI, dan I2C
    2. Mengaplikasikan protokol komunikasi UART, SPI, dan I2C pada Arduino



Arduino



Push Button



LED



Resistor





Power Supply











Pada rangkaian percobaan 1  terdiri atas 2 buah komponen arduino uno yang mana arduino pertama dimasukkan listing program yang berfungsi sebagai master dan arduino kedua dimasukkan listing program berupa slave yang mana  dilakukan dengan  komunikasi UART (Universal asynkron received transmition) antara 2 buah arduino, yang mana pin  Tx (pin 1) pada arduino Master dihubungkan dengan pin Rx (pin 0) pada arduino Slave dan pin Tx (pin 1) pada arduino Slave dihubungkan dengan pin Rx (pin 0) pada arduino Master. lalu kedua komponen dihubungkan yang mana pin 2 nya dihubungkan dengan push button yang terhubung dengan LED yang terhubung pada pin 12 (MISO ) arduino kedua (slave). yang mana setelah kedua arduino ini dimasukkan listing program master dan slave maka rangkaian akan berjalan , saat button ditekan/berlogika 1 maka output yang dihasilkan adalah akan menyala karena data akan ditransfer oleh Tx master yang berfungsi sebagai pengirim data ke Rx (Penerima data), sedangkan jika button tidak ditekan maka akan berlogika low/1 maka LED akan mati.






 
 1. Analisa pengaruh baudrate pada LED?
Jawab:

Baudeate adalah kecepatan transfer data dalam bit per satuan detik(BPS). Baudrate mempengaruhi ke kecepatan AURT(universal Asynkron Receiver Transmitter) yaitu proses pengiriman data dari arduino ke arduino lain menggunakan Pin Tx dan Rx, maka semakin besar nilai baudrate maka kecepatan dalam mentransfer data akan semakin cepat sehingga dengan makin cepatnya proses pengiriman data (menggunakan baudrate yang tinggi) maka lama jeda penggantian LED juga akan semakin cepat sedangkan jika baudrate semakin rendah maka jeda pergantian LED akan semakin lambat

2. Analisa prinsip kerja UART pada percobaan 1
Jawab;

Pada rangkaian percobaan 2 ini menggunakan 2 komponen arduino yang mana arduino berfungsi sebagai master dan arduino lain berfungsi sebagai Slave dengan menggunakan komunikasi UART antara kedua arduino, yang mana data akan dikirimkan secara paralel dan data bus UART (arduino master) yang akan ditambahkan start bit, parety bit dan stop bit salam satu paket data. Lalu data tersebut akan dikirimkan secara seri dari pin Tx master ke pin Rx Slave, kemudian ditransfer secara paralel ke bus penerima. Demikian juga pada pin Rx master akan terhubung juga ke pin T. Slave, sehingga data yang di terima pada bus penerima yang nanti tersambung pada output yang menyebabkan LED menyala atau terjadi kondisi (on/off) sesuai dengan kondisi pada push button




Download File HTML (klik disini)
Download File Rangkaian (klik disini) 
Download Vidio Simulasi (klik disini)
Download Program Master (klik disini)
Download Program Slave(klik disini)
Download Datasheet Resistor (klik disini)
Download Datasheet LED (klik disini)
Download Datasheet Arduino (klik disini)
















Tidak ada komentar:

Posting Komentar